01 Comment 2 months ago

Malang, 30 Oktober 2025 – Kabar membanggakan datang dari Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Malang!

Tim terbaik kita berhasil meraih Juara 3 dalam kompetisi Hackathon – IT Fest 2025, yang diselenggarakan oleh Himpunan Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Samarinda. Ajang ini menjadi wadah bagi para inovator muda untuk menciptakan solusi digital yang kreatif dan berdampak nyata di era transformasi teknologi saat ini.

Anggota Tim:

1. Ananda Priya Yustira (244107020131) / TI 2A

2. Wandi (244107020003) / TI 2B

3. Laksamana Arya Putra (244107020021) / TI 2A

Pembimbing : Pramana Yoga Saputra, S.Kom., MMT.

Dengan kerja sama yang solid, ide brilian, dan semangat pantang menyerah, tim ini membuktikan bahwa mahasiswa TI mampu bersaing secara nasional dan menunjukkan potensi luar biasa dalam bidang teknologi.

Selamat kepada para juara atas dedikasi dan perjuangannya!

Teruslah belajar, berinovasi, dan menginspirasi.

Bagi seluruh mahasiswa Jurusan Teknologi Informasi, jadikan prestasi ini sebagai motivasi untuk terus berkarya dan membangun masa depan teknologi yang lebih baik!

Subscribe
Notify of
guest
1 Comment
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
23phwinnet

Hey folks. Wanna try a new domain? 23phwinnet. Well, so so. But it has a lot of promo. Check this link: 23phwinnet

Related Post

00 Comment 3 months ago

Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Malang berhasil meraih juara 2 umum pada Kompetensi Mahasiswa Informatika Politeknik Nasional (KMIPN) 2025 yang berlangsung pada tanggal 13 – 16 Oktober 2025 di Politeknik Negeri Padang dengan perolehan 1 emas, 1 perak dan 1 perunggu

Dengan penuh kebanggaan dan rasa syukur, Jurusan Teknologi Informasi Politeknik Negeri Malang (TI Polinema) kembali menorehkan prestasi gemilang di tingkat nasional! Selamat kepada seluruh tim dan pembimbing atas keberhasilan luar biasa meraih...

01 Comment 7 months ago

Hello world!

Welcome to WordPress. This is your first post. Edit or delete it, then start writing!

01 Comment 2 months ago

Pengumuman Persyaratan Bantuan UKT / SPP Tahun 2025

PROGRAM BANTUAN UKT / SPP TAHUN 2025Bagi kalian, mahasiswa aktif semester ganjil tahun 2025 / 2026 yang sedang membutuhkan keringanan pembayaran UKT, Politeknik Negeri Malang memberikan  program bantuan UKT / SPP Tahun...

00 Comment 6 months ago

Diseminasi Magang Kampus Merdeka Semester 6 Tahun Ajaran 2024/2025

Diseminasi Hasil Magang Semester 6 Tahun Ajaran 2024/2025 akan dilaksanakan pada:Hari/Tanggal       : Selasa, 8 Juni 2025Waktu                   : 08.00 – 12.00 WIBTempat                : https://jti.polinema.ac.id/ruang_daring Pembagian Ruang: SESIJAMNIMNAMAPRODIPERUSAHAANROOM108.00-08.202241720088Abdul AzizD4 TIVenturo1208.20-08.402241720095Ana Bellatus MustaqfiroD4 TIVenturo1308.40-09.002241720091Gaco Razan...

00 Comment 3 weeks ago

JTI Polinema meraih Peringkat 4 Besar Leaderboard Final

Malang, 16 Desember 2025 - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Jurusan Teknologi Informasi melalui capaian Jonathan Emmanuel Kristanto (NIM 254107020006), mahasiswa Program Studi D4 Teknik Informatika kelas 1F. Jonathan berhasil menunjukkan...

Translate »
1
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x